Fakultas Sains dan Teknologi bekerjasama dengan Rumah Moderasi Beragama UIN Sunan Gunung Djati Bandung menyelenggarakan Seminar Moderasi Beragama pada Rabu, 13 Oktober 2021. Kegiatan ini bertujuan untuk menyamakan persepsi di...Read More
Kepada Yth Bapak/Ibu Dosen, Dalam rangka mendukung program kerjasama Fakultas Sains dan Teknologi dengan Unit Rumah Moderasi Beragama akan mengadakan Seminar Moderasi Beragama “Dosen sebagai agen moderasi beragama di Indonesia”...Read More
“Idealanya pembinaan mahasiswa itu mencapai dua kompetensi dasar, yaitu terkait kompetensi humanistik dan profesional. Kompetensi humanistik adalah pembentukan karakter sedangkan kompetensi profesional terkait dengan pengembangan profesi mahasiswa sesuai dengan disipilin...Read More
Mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Gunung Djati Bandung kembali menorehkan prestasi di ajang Internasional. Kali ini prestasi itu di torehkan dalam sebuah ajang yang bernama World Invention Competition...Read More
Badan Semi Otonom (BSO) Robotika UIN Sunan Gunung Djati Bandung menggelar Open Reqruitment (Oprec) secara virtual yang dilaksanakan pada hari Sabtu 25 September s/d 26 September 2021, dan dibuka secara...Read More
Bandung- Hari Senin, 27 September 2021 merupakan hari dimulainya kegiatan TOEFL Intensive Preparation bagi 35 mahasiswa FST dari 7 jurusan. TOEFL Preparation ini akan berlangsung selama kurang lebih 1 bulan...Read More
Himpunan Biologi (KM-HB) menyelenggarakan orientasi bagi mahasiswa baru Jurusan Biologi Fakultas Sains dan Teknologi UIN SGD Bandung. Kegiatan ini dilakukan secara daring pada 26 September 2021 dan dibuka langsung oleh...Read More
Kegiatan pengenalan kampus yang diselenggarakan oleh Himpunan Matematika Sains, yaitu Masa Ta’aruf Matematika Sains (MATRIKS) 2021 telah dibuka secara resmi oleh Wakil Dekan II Fakultas Sains dan Teknologi, Dr. Elis...Read More
Chemistry Graduate Gathering 2021 merupakan acara selebrasi, apresiasi dan pelepasan Wisudawan Jurusan Kimia Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung dengan tagline See U on Top!. Tahline ini mengandung doa...Read More