Dosen tetap Jurusan Kimia kembali berhasil menyelesaikan S3-nya di Institut Teknologi Bandung (ITB), kali ini adalah Tina Dewi Rosahdi dengan Judul Disertasi “Peran Residu Glikosilasi ASN153 dan ASN224 Terhadap Aktivitas dan StabilitasĀ Ī±-Amilase Sazzharomycopsis Fibuligera R64”, Tina berhasil mempertahankan disertasinya tersebut pada sidang terbuka yang dilaksanakan pada Hari Sabtu Tanggal 16 Maret 2019 vertempat di Gedung ANNEX, CCAR-ITB , Lt. III Jl. Tamansari No.64 Bandung dengan Ketua Sidang : Prof. Dr. Marcus Wono Setya Budhi, Tim Pembimbing/Promotor: Dr. Dessy Natalia, Dr. Ihsanawati dan Prof. Dr. Toto Subroto.