Fasilitas Fakultas Sains dan Teknologi (FST)UIN Bandung

Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Sunan Gunung Djati Bandung memiliki Gedung utama yang berlokasi di kampus 1 UIN SGD Bandung tepatnya di Jl. A.H. Nasution No.105, Cibiru, Bandung, Jawa Barat.

FST UIN SGD Bandung menyediakan berbagai fasilitas atau sarana untuk menunjang kegiatan perkuliahan dan penelitian bagi mahasiswa dan dosen serta beberapa sarana yang mendukung seluruh kegiatan sivitas akademika Fakultas Sains dan Teknologi.

No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Ruang Dekanat 1 160
2 Ruang Jurusan/Dosen 7 576
3a Ruang Rapat  9 bervariasi
3b Ruang Rapat Fakultas 2 bervariasi
3c Ruang Rapat Jurusan 7 bervariasi
4a Ruang Administrasi  9 bervariasi
4b Administrasi Fakultas (TU) 1 bervariasi
4c Administrasi Jurusan 7 bervariasi
4d Ruang Kepala Laboratorium FST 1 bervariasi
5 Ruang Kelas 14 1.488
6 Perpustakaan Fakultas 1 80
7 Aula / Lecture Theatre 1 128
8 Laboratorium 61 bervariasi
9 Toilet 18
10 Musholla Fakultas 1
No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Laboratorium Analisis dan Geometri 1 40
2 Laboratorium Matematika Diskrit 1 40
3 Laboratorium Bisnis dan Riset Operasi 1 40
4 Laboratorium Komputasi Numerik 1 48
5 Laboratorium Statistik 1 40
6 Laboratorium Pemodelan Matematika 1 40
7 Laboratorium Soft Komputing 1 40
8 Laboratorium Aljabar 1 56
9 Laboratorium HPC / Paralel Komputing 1 40
10 Laboratorium Dasar Pemprograman A dan B 1 160

 

Laboratorium Biologi

No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Laboratorium Herbarium dan Awetan Basah 1 32
2 Laboratorium  Biosistematika & Perkembangan Hewan 1 32
3 Laboratorium Mikrobiologi 1 64
4 Laboratorium Genetika dan Molekuler 1 48
5 Laboratorium  Fisiologi Hewan & Entomologi 1 48
6 Laboratorium  Ekologi 1 64
7 Laboratorium  Processing Biologi 1 48
8 Laboratorium Kultur Jaringan 1 48
9 Laboratorium Fisiologi Tumbuhan 1 48
10 Laboratorium Intruktional Biologi 1 1 96
11 Laboratorium Intruktional Biologi 2 1 64
12 Ruang Alat dan Bahan 1 32
No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Mechanical Workshop 1 72
2 Physics System Modelling Lab 1 64
3 Characteristic Lab 1 64
4 Geophysics Lab 1 64
5 Energy & Nuclear Lab 1 64
6 Fimatel Lab 1 80
7 Instruction Lab 1 64
8 Astrophysics Lab 1 64
9 Magnetic Lab 1 64
10 Basic Physics Lab 1 176

No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Laboratorium Instruksional 1 1 96
2 Laboratorium Instruksional 2 1 64
3 Laboratorium Instruksional 3 1 64
4 Laboratorium Riset 1 1 80
5 Laboratorium Riset 2 1 80
6 Laboratorium Riset Dosen 1 48
7 Laboratorium Instrumen 1 80
No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Computer Application 1 64
2 Computer Networking 1 64
3 Design Multimedia 1 64
4 Geography Information System 1 64
5 Programming and Database 1 64
6 Research & Development 1 64
No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Microprocesor Lab 1 64
2 Networking Lab 1 64
3 Multimedia Lab 1 64
4 Basic Electronic Lab 1 64
5 Programming / Computing Lab 1 64

Laboratorium Agroteknologi

No Nama Ruang Jumlah Luas (m2)
1 Material Storage 1 24
2 Data Processing Agronomy 1 32
3 Instruction Lab  1 80
4 Tool Room Agronomy 1 56
5 Plant Production 1 64
6 Plant Diseases 1 32
7 Plant Pests 1 32
8 Seed Tecnology 1 64
9 Soil Biology 1 56
10 Food Processing 1 24
11 Farm Teaching 1 21.000